See You in Another Chapter of Life!

Satu minggu terakhir ini kami disibukkan dengan persiapan keberangkatan tetangga untuk kembali ke Indonesia setelah menyelesaikan studinya di Australia. Memang kami baru bertetangga kurang dari 6 bulan, namun ikatannya terasa kuat. Selain karena lokasi unit kami yang berhadap - hadapan, mas Dias juga rekan kerja saya di salah satu toko coat di kota Melbourne ini. Seringkali pertukaran pikiran... Continue Reading →

Website Powered by WordPress.com.

Up ↑